Loker PT Asahi Denso Indonesia

HDYCAREER.COM – PT Asahi Denso Indonesia adalah perusahaan manufaktur asal Jepang yang memproduksi komponen elektronik kendaraan roda dua dan empat di Indonesia. PT Asahi Denso Indonesia bergerak dalam bidang produksi dan distribusi saklar stang, saklar utama, kunci, gembok dan barang-barang lainnya untuk sepeda motor.

Loker PT Asahi Denso Indonesia

Loker PT Asahi Denso Indonesia

Alamat PT. Asahi Denso Indonesia Kawasan MM2100 Industrial Town Jl. Irian V Blok KK No.10, Jatiwangi
Kec. Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi Jawa Barat 17530

PT. Asahi Denso Indonesia memberikan peluang kepada calon tenaga kerja yang berkualifikasi dan memiliki latar belakang pendidikan yang sesuai untuk mengisi beberapa posisi yang diperlukan saat ini.

Operator Mold Maker / Mold Shop

Job Desk:

  • Bagian Workshop Pembuatan Mold (Mold Maker)

Kualifikasi

  • Umur Maksimal 27 Tahun
    Pendidikan SMK permesinan
    Pengalaman Kerja min 3 tahun dibidangnya
  • Familiar dengan Mold dan bagiannya

Keahlian:

  • Bisa membaca gambar Teknik (drawing 2D & 3D)
  • Bisa mengoperasikan Mesin Milling, Radial, Surface Grinding, Las argon, & Assy Mold

Cara melamar Loker PT Asahi Denso Indonesia

Untuk mengajukan lamaran, kunjungi segera link pendaftaran yang tersedia dan daftarkan dirimu.

MELAMAR

Penting untuk diingat, dalam proses penerimaan karyawan, tidak ada biaya yang harus Anda bayar, semuanya GRATIS!

Bagikan Sekarang Melalui :